Trump Kesal Lihat Tingkat Uni Eropa, Mau Balas Tarif Besar untuk Impor Kendaraan dan Suku Cadang
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump masih hobi ancam mengancam, kali ini yang kena sasarannya adalah Uni Eropa (UE).
Statement ini dikeluarkan Trump karena ia kesal Uni Eropa mengambil keuntungan sendiri dan banyak merugikan AS dalam hal perdagangan.
Dia melanjutkan dengan mengklaim bahwa pajak, peraturan, hambatan perdagangan, dan tuntutan hukum Eropa terhadap perusahaan-perusahaan Amerika telah menyebabkan defisit perdagangan lebih dari 250 juta dolar AS (sekitar Rp4 triliun).
Kabar ini tentu membuat pasar panik karena ancaman tersebut menyiratkan bahwa perang dagang Trump kembali memanas.
Meskipun sulit untuk memprediksi apa yang akan terjadi selanjutnya, The Guardian melaporkan bahwa Amerika Serikat memberlakukan tarif resiprokal sebesar 20 persen untuk sebagian besar barang dari Uni Eropa pada 2 April, namun kemudian memotong tarif tersebut menjadi setengahnya untuk memberikan waktu untuk berdiskusi.
Namun, tarif 25 persen untuk aluminium, baja, dan suku cadang otomotif tetap berlaku. Ekspor utama Eropa adalah kendaraan, dan suku cadang otomotif yang bernilai lebih dari 45 miliar dolar AS (Rp731,7 triliun) pada tahun 2024.ant
相关推荐
- FOTO: Rupa
- Anggi Arando Siregar: Penghapusan Utang Nelayan dan Petani Adalah Napas Baru dari Presiden Prabowo
- Menkes Sebut Ukuran Celana Lebih dari 33
- Jadi Saksi Sidang, Penyelidik KPK Yakin Hasto Aktor Intelektual
- Hakim Putuskan Ahok Bersalah, Dua Tahun Penjara
- Cegah Penyalahgunaan Data, Komdigi akan Batasi Jumlah Nomor Seluler per NIK
- Perjalanan Investasi Bodong yang Menyeret Crazy Rich Si Raja Voucher
- Prabowo Tegaskan Pemerintahannya Tak Anti Kritik